Tahukah kamu? Siklus menstruasi juga dipengaruhi oleh gaya hidup sehat termasuk di dalamnya pola makan. Pola makan yang buruk menjadi salah satu faktor risiko dari siklus menstruasi yang tidak teratur. Ditambah lagi kenaikan berat badan yang tidak diinginkan.
Kak Siti Adistianisa Talot adalah klien kami yang berumur 26 tahun dan berhasil menurunkan berat badan hampir 3 kg dalam 3 bulan ditambah dengan mensnya kembali teratur setelah ikut program Sirka.
Bagaimana kisah suksesnya?
Sebelum ikut program Sirka, Kak Siti Adistianisa Talot memiliki berat 62,3 kg.
Setelah lulus kuliah, menstruasinya menjadi tidak teratur. Terkadang ia mens 3 bulan sekali.
Pola makannya juga kurang sehat seperti makan sedikit dengan porsi serat yang juga sedikit. Lalu, ia suka minum kopi dan minuman manis.
Namanya adaptasi, pasti tidak bisa instan. Kak Siti Adistianisa Talot punya tantangan tersendiri saat program seperti:
Meski ada tantangan tersebut, Kak Siti Adistianisa Talot punya support system, salah satunya ahli gizi Sirka yang siap membantunya dalam mengalahkan tantangan tersebut.
Setelah ikut program, ada progres yang sangat bagus sekali untuk Kak Siti Adistianisa Talot. Seperti:
Progres ini ditambah dengan turunnya berat badan sebesar 2,6 kg dalam 3 bulan. Itu berarti, beratnya turun menjadi 59,7 kg. Lalu, ada penurunan lingkar tubuh juga seperti ligkar perut dari 103 cm turun ke 102 cm.
Kak Siti Adistianisa Talot menyukai fitur perhitungan kalori dan konsultasi dengan nutrisionis dari Sirka karena kedua hal tersebut membantunya dalam mencapai tujuan sehatnya.
Kak Siti Adistianisa Talot mengalami kesuksesan setelah mengikuti program kami seperti:
Ingin mengalami kesuksesan yang dialami Kak Siti Adistianisa Talot? Ayo klik tautan ini!
Apakah Penderita Diabetes Boleh Makan Rambutan? Ini Jawabannya! Rambutan, buah tropis berbulu dengan rasa manis…
Apakah Penderita Diabetes Boleh Makan Durian? Ini Jawabannya! Durian, si "King of Fruits" dengan aroma…
7 Tips Makan di Luar untuk Penderita Diabetes - Tetap bisa Makan Enak! Pasti ada…
Apakah Penderita Diabetes Boleh Makan Kerupuk Kulit? Ini Faktanya! Kerupuk kulit sering kali menjadi camilan…
Sering Mengantuk karena Diabetes? Ini Penyebab dan Solusinya! Pernahkah kamu merasa mengantuk terus-menerus meskipun sudah…
Memperingati Hari Perempuan Internasional, Sirka Meluncurkan Panel Lab Test Khusus untuk Perempuan Dalam rangka memperingati…