Asam amino adalah salah satu golongan senyawa organik yang fungsinya sangat penting bagi tubuh, yakni sebagai penyusun protein. Nah, senyawa ini terbagi menjadi dua kelompok yaitu asam amino esensial dan non-esensial. Asam amino non-esensial berbeda dengan yang esensial.
Apa saja yang termasuk asam amino non-esensial ini, dan apa bedanya dengan asam amino yang esensial? Temukan pada artikel berikut, ya!
Asam amino adalah bahan baku pembentuk protein.
Sistem pencernaan tubuh akan memecah protein menjadi asam amino dibantu oleh enzim-enzim pencernaan tubuh. Asam amino itulah yang akan digunakan oleh tubuh untuk menjalankan fungsi penting dalam tubuh.
Perbedaan asam amino esensial dan non-esensial adalah sumber tubuh mendapatkannya. Asam amino esensial tidak diproduksi tubuh dan harus didapat dari makanan.
Dari total 20 jenis asam amino yang dibutuhkan oleh tubuh, 11 diantaranya dikelompokkan sebagai asam amino non esensial. Meski disebut non esensial, bukan berarti jenis ini tidak penting untuk tubuh. Nama tersebut diberikan karena jenis asam amino ini bisa diproduksi sendiri oleh tubuh.
Berikut jenis-jenis asam amino non-esensial:
Asam amino non-esensial memiliki manfaat sebagai berikut:
Asam amino esensial dan non-esensial sama pentingnya, bedanya adalah non-esensial dapat dibentuk oleh tubuh sendiri.
Pola hidup yang sehat akan membuat asam amino non-esensial terbentuk dengan optimal.
Apakah Penderita Diabetes Boleh Makan Rambutan? Ini Jawabannya! Rambutan, buah tropis berbulu dengan rasa manis…
Apakah Penderita Diabetes Boleh Makan Durian? Ini Jawabannya! Durian, si "King of Fruits" dengan aroma…
7 Tips Makan di Luar untuk Penderita Diabetes - Tetap bisa Makan Enak! Pasti ada…
Apakah Penderita Diabetes Boleh Makan Kerupuk Kulit? Ini Faktanya! Kerupuk kulit sering kali menjadi camilan…
Sering Mengantuk karena Diabetes? Ini Penyebab dan Solusinya! Pernahkah kamu merasa mengantuk terus-menerus meskipun sudah…
Memperingati Hari Perempuan Internasional, Sirka Meluncurkan Panel Lab Test Khusus untuk Perempuan Dalam rangka memperingati…